Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2009

Jejak Tertinggal (Bag. 1)

Gambar
(Jejak Nini) Pagi yang begitu indah, udara dingin menembus relung hati... dingin, dingin, dan terlalu dingin. Walo mentari mencoba untuk menghangatkanku, percuma... rasanya terlalu dingin, ataukah hatiku saja yang terlanjur membeku? "Ni...!!! kamu dah bangun?" ah... suara itu, aku ingat betul dengan suara itu. Suara yang tiap pagi selalu kudengar. Lelah kah aku mendengar suara itu? entahlah,,,, setidaknya aku tahu suara itu tak pernah lelah memanggilku. "krek.." "kamu sedang apa? Bunda pikir kamu masih tidur, sudah subuh?" aku hanya memandang keluar jendela, tanpa menolehpun aku tahu itu Bunda, wanita 45tahun yang tampak lebih tua dari usianya. karena perjuangannya melawan hidup seorang diri. "Ni...." kurasakan tangan lembutnya menyentuh bahuku. Aku yanng terus mematung, melawan dinginnya pagi. Entahlah, mungkin lebih tepat dinginnya hatiku. "Nini masih marah ma Bunda?" Aku memandang lepas ke luar, kendaraan lalu-lalang tak pernah beerh

Mara, Mara, Mara itu Nggak Perlu...

Gambar
Nggak Boleh Marah, Nggak Boleh Marah, Nggak Boleh Marah.... Nggak Boleh Marah, Nggak Boleh Marah, Nggak Boleh Marah,,, Harus Ikhlas, Harus Ikhlas, Harus Ikhlas.... Harus Ikhlas, Harus Ikhlas, Harus Ikhlas,,,,

Semut2 Nakal ato Aku yang Nakal,?

Gambar
Gambar apakah itu,? Yups... tu ulah semut2 nakal yang bersarang d kamarku. Minggu, 06.00 WIB Bangun, menguap... hoaem,,,, bangkit... matiin lampu depan, buka jendela rumah,,, mentari menyambut tak bersahabat dengan sinarnya, cling... langsung pake kacamata hitam untuk menangkal serangan mentari,,, sang mentari melipatgandakan serangan cahayanya... tak mw kalah, aku pake kacamata item yang lebih tebal... mentari makin geram dan sliiiing,,, mengeluarkan UV paling dahsyat, Boooom... aku terpental, mentaripun juga kehabisan tenaga,,, (ah terlalu lebay) buka jendela, masuk kamar mandi cumuk doank... liat dapur yang kotor... cuci2 piring n perkakas, sapu2 rumah, ngepel, sapu halaman.... (cckk cckkk,,, bakat amat Bu jadi pembokat) Jam 07.30 penjual sayur dateng, belanja nih... belanja, belanja,,, sok milih2 sayuran padahal karena bingung ni sayuran apa namanya y.... Jam 08.00 Temen yang baru bangun tidur.. "Pooh... kamar kita banyak semut loh" "iya dah tw,, dari kemaren..."

Bolehkah Egois...???

Gambar
Malam tu pooh merenung... (kemajuan dah bisa merenung). detik berganti menit berganti jam berganti hari berganti minggu berganti bulan berganti tahun dan terus berganti tanpa henti. yach, siapa yang bisa menghentikan waktu selain Yang Kuasa... (batere abiz juga bikin jam berhenti berputar tapi waktu tetap berjalan). teringat sms seorang teman "sekarang dah sibuk ya mpe lupa ma temen" ato sms yang nomornya g tersave di Hp "mang g penting siapa aku, yang penting selamat yach, moga sehat selalu. Karena aku mang g penting dibandingkan temen2mu yang sekarang yang tentunya lebih keren2". Seperti itukah aku sekarang,? sebegitu mudahnya kah aku melupakan temen2ku,? walo aku mencoba mengelak kalo aku g melupakan mereka, tapi tetap saja mereka merasa waktu telah merubah aku. yups,,, aku memang sudah jarang menghubungi mereka dan menanyakan kabar mereka. Bahkan, mereka punya masalah apa aku sudah jarang membantu mereka walopun hanya untuk sekedar mendengar keluhan mereka. Tapi

??????

Gambar
sahabat..?? Bullshit,,, percayalah sahabatmu akan meninggalkanmu bahkan menjadi musuh dalam selimutmu ketika kamu berbuat tidak sesuai maunya... Setia..?? Bullshit,,, percayalah setia itu tidak pernah ada ketika kamu tidak mampu menjadi orang yang menyenangkan lagi di matanya... Janji..?? Bullshit,,, percayalah janji itu tak ada yang tertepati di saat kamu ingin menagihnya... Tulisan ini..?? Bullshit,,, percayalah tulisan ini bohong belaka karena Bullshit tu apa an yach,??? NB : Jadilah orang yang selalu positif thinking (duuh.. makin g nyambung,,, pusing nich)

fiuuuhhhh.... Jadi ibu Beneran nich,,,

emm.. gimana sich rasanya jadi seorang Ibu,? Ibu yang multi talenta harusnya,,,, pinter segala hal... 1. Identik dengan kasih sayang, lembut, perhatian, dan menenangkan. fakta : aku kurang bisa bersabar, masih ngambekan, agak egois (agak loh) 2. Bisa masak, minimal masakan sederhanalah. fakta : aku bisa masak sop, tumis, goreng2, cukuplah menu 1mggu. 3. Bisa menata dan merawat rumah dengan baex. fakta : sabtu-minggu aku suka berbenah rumah, ngepel, bersihin kamar mandi, dll 4. Cuci-Setrika baju dengan wangi, bersih, rapi. fakta : cuci baju direndam dan kucek2 dikit, tapi setrika... hemm,, wangi dech 5. Mengatur Uang dengan bijak. fakta : agak boros, suka belanja yang nggak perlu, tapi tagihan2 g da yang nunggak 6. Tempat curhat. fakta : huahahaha,,, ni sich dah banyak dibuktikan (tepuk dada) Ruz,,, Intinya nich... dari 6 kriteria 4 dah memenuhi walo STD,,, tapi... asal aku "mau" berubah dan belajar dari sekarang, detik ini juga... Insyaallah bisa jadi Ibu ya